Visi dan Misi CNI

“Working together for success”

Membangun, mengembangkan, menyempurnakan. Itulah komitmen CNI dalam menciptakan peluang usaha mandiri bagi setiap insan yang ingin meraih kehidupan lebih baik.

Visi

Menciptakan pengusaha profesional yang peduli untuk meningkatkan kualitas kesehatan dan kesejahteraan masyarakat.

Misi

Mengembangkan pola hidup sehat yang terjangkau masyarakat luas.

Nilai-nilai

  1. Cara Pintar
  2. Nikmati Hidup
  3. Insan Sejahtera

Comments

1 Response to "Visi dan Misi CNI"

Unknown mengatakan... 11 Juli 2013 pukul 07.41

salam kenal...sukses untuk bisnisnya...

kunjungi balik ya

http://kokareyan.blogspot.com/2013/07/kerja-sambil-bisnis-online.html